Search

Mengenal Varian Pasta Gigi Enzim

Pasta gigi enzim mempunyai beberapa varian produk dengan claim yang berbeda-beda. Maka penting sekali untuk mengetahui varian produk enzim dan manfaat setiap varian produk, sehingga kita dapat memilih produk yang sesuai dengan kebutuhan kita masing-masing.

Semua varian pasta gigi enzim tanpa detergen sehingga tidak merusak fungsi air liur dan dapat mengendalikan pertumbuhan bakteri dalam rongga mulut dan tidak menyebabkan mulut kering. Selain tanpa detergen, pasta gigi enzim juga mengandung 3 enzim aktif yaitu Amyloglucosidase (AMG), Glucose oxidase (GO) dan Lactoperoxidase (LPO). Serta mengandung protein yaitu Lysozyme dan Lactoferrin.

Pasta gigi enzim anak

Pasta gigi yang aman jika tertelan. Sikat gigi jadi seru dan menyenangkan 

  • Bisa digunakan sejak bayi saat gigi susu pertama muncul sampai usia 6 tahun
  • Aman jika tertelan karena berbahan food grade yang aman untuk si kecil.
  • Pemanis dari xylitol yang tidak merusak gigi anak dan mencegah gigi berlubang.
  • Mengandung fluoride untuk memperkuat email gigi anak.
  • Ada 4 pilihan rasa yang disukai anak-anak : strawberry, orange, tutty fruity dan bubble gum

Pasta gigi enzim mixdent

Pilihan Terbaik untuk Gigi Sehat dan Senyum Ceria Selama Masa Peralihan Gigi Susu ke Gigi Permanen

  • Untuk anak usia 7-15 tahun.
  • Mengandung colostrum untuk meningkatkan imunitas dalam rongga mulut.
  • Mengandung Fluoride untuk memperkuat email gigi.
  • Pemanis dari xylitol yang tidak merusak gigi anak dan mencegah gigi berlubang.
  • Rasa yang lembut disukai anak dan pra-remaja.

Pasta Gigi Enzim Classic Mild dan Pasta Gigi Enzim Fresh Mint

Nikmati nafas segar sepanjang hari,cegah sariawan, dan dapatkan perlindungan rongga mulut hingga 21 jam

  • Untuk usia diatas 15 tahun
  • Rasa mint yang memberikan rasa lebih segar dan rasa mild lebih lembut
  • Mengandung fluoride yang berfungsi meningkatkan perlindungan terhadap gigi berlubang.
  • Mencegah bau mulut dan membuat nafas segar sepanjang hari.
  • Mengatasi sariawan.

Pasta gigi enzim 40Plus

Atasi Masalah Gigi Sensitif dan Solusi Tepat Kesehatan Rongga Mulut di Usia 40 tahun ke Atas

  • Dapat digunakan dari usia dibawah 40 tahun
  • Mengandung Potassium Nitrate yang berfungsi untuk mengatasi rasa ngilu atau nyeri pada gigi sensitif
  • Mengandung Colostrum menjaga kelembaban dan mencegah mulut kering.
  • Mengandung Allantoin yang berfungsi mempercepat proses penyembuhan luka seperti gusi yang mudah berdarah dan sariawan.
  • Mengandung Vitamin E yang berfungsi meremajakan kondisi gusi
  • Mengandung Zinc Gluconate yang berfungsi untuk menetralisir gas sulfur penyebab bau mulut

Pasta gigi Orthodontic

Mengatasi permasalahan pengguna kawat gigi

  • Mengandung Colostrum 10 kali lipat lebih tinggi.
  • Bahan abrasive yang rendah dan daya bersih tinggi yang mampu menjangkau dan membersihkan area sulit di sela kawat gigi.
  • Mengandung allantoin yang mempercepat proses penyembuhan luka  akibat gesekan kawat dengan jaringan lunak mulut seperti gusi berdarah dan sariawan.
  • Mengandung vitamin E untuk meremajakan gusi
  • Mencegah bau mulut dan menjaga kesegaran nafas sepanjang hari

Pasta gigi DR. enzim

Pasta gigi Dental Revolution enzim, mengembalikan warna alami gigi dan mencegah pembentukan plak.

  • Mengandung Tetra Potassium Pyrophospat dan Disodium Pyrophosphat
    Dapat menghambat pembentukan plak dan mencegah pembentukan karang gigi serta dapat mengembalikan warna putih alami gigi.
  • Mengandung Potassium Nitrate yang berfungsi untuk membantu mengurangi rasa ngilu atau nyeri pada gigi sensitif
  • Mengandung Colostrum untuk mencegah mulut kering dan meningkatkan kemampuan air ludah dalam mengontrol ekologi flora mulut
  • Mengandung vitamin E untuk meremajakan gusi
  • Mengandung Allantoin untuk mempercepat penyembuhan luka di rongga mulut seperti sariawan dan gusi berdarah
  • Mengandung Zinc Gluconate yang berfungsi untuk menetralisir gas sulfur penyebab bau mulut.

Sahabat Enzim Bertanya, Dokter Gigi Menjawab!

Konsultasi Kesehatan Gigi Gratis Tanpa Keluar Rumah.